Ditulis Oleh: HGY Hakekatnya manusia selalu diuji Untuk apa? Terdapat dua jawaban dari sekian jawaban yang mungkin. Wallahualam. Satu, latihan menghadapi dunia yang serba tidak pasti. Dua, latihan sebagai proses meraih cita-cita seluruh insan yaitu jannah. Latihan yang tak tanggung tanggung. Di asah dan di gembleng langsung oleh penciptanya. Untuk apa? agar kita manusia tahu […]
Review Konsep Softskills antara tahun 1950-2023 dan Pemikiran Kritis Bagi Perkembangannya
Ditulis oleh: Ani Wahyu Rachmawati (R&D Softskills Academy) Perkembangan teori-teori yang membahas soft skills telah melalui berbagai tahapan sejak pertama kali dipublikasikan. Soft skills, yang mencakup keterampilan interpersonal dan intrapersonal, semakin diakui sebagai faktor penting dalam kesuksesan individu dan organisasi. Berikut adalah garis besar perkembangan teori soft skills sejak tahun 1950-an hingga tahun 2020-an: Awal […]
Sabar dan Sadar Hadapi Bencana
Ditulis oleh: Syamril, ST., M.Pd Belum selesai penanganan banjir di Luwu Sulsel, muncul lagi banjir bandang di Gunung Marapi Sumbar. Padahal belum masuk musim hujan. Apakah ini bencana alam, atau bencana manusia? Kejadian banjir di Luwu diduga karena penggundulan hutan yang terjadi secara meluas untuk pertambangan dan perkebunan. Alih fungsi lahan hutan menjadi perkebunan, didahului […]
Sebuah Refleksi – SABAR
Ditulis oleh: Dr. Helin G. Yudawisastra Ujian setiap manusia berbeda Tergantung dari kapasitas masing-masing setiap ujian itu ada satu variabel yang melekat yaitu “kesabaran” Saat ujian menimpa tidak perlu emosi saat ada kerabat berkata “sabar” karena hanya itu kata yang bisa motivasi dan itu yang tepat adanya Sabar tanpa batas sholat tanpa putus “Jadikanlah sabar […]
Bersaing untuk Bertahan: Perang Harga di Ranah Digital
Ditulis oleh: Lisa Kustina Dalam era digital yang terus berkembang, cara kita berbelanja telah mengalami transformasi yang signifikan. E-commerce, social commerce, dan live e-commerce adalah konsep baru dari pembelanjaan online. Tidak diragukan lagi, transformasi dalam cara berbelanja yang dipicu oleh era digital telah menjadi salah satu perubahan paling mencolok dalam dunia perdagangan modern. E-commerce, social […]
Sebuah Sajak – Diatas Sajadah
Ditulis oleh: Lisa Kustina Ketika dunia terasa gelap dan tak menemukan tempat untuk bersandar, Sajadah menjadi tempat di mana kita dapat mencurahkan air mata dan memohon pertolongan kepada-Nya. Diatas sajadah ada ketenangan, bahwa Allah SWT selalu mendengar setiap doa Allah SWT selalu siap membantu melewati setiap kesulitan. Di atas sajadah, salah satu tempat terbaik […]
Kerudung dan Kasih Sayang Allah SWT
Ditulis oleh: Lisa Kustina Fenomena artis atau influences melepas kerudung beberapa kali terjadi. Misalnya: Nikita Mirzani; Shinta Bachir; Reza Artamevia; Cynthiara Alona; Rachel Vennya; Salmafina Sunan; Trie Utami; Marshanda; Vitalia Sesha; Rina Nose; Rossa; Intan Hardja; Tania Nadira; Sherrin Tharia; Putri Anne; Jennifer Dunn; Nathalie Holscher; Stevi Agnecya, dan yang terbaru Zara, Putri Ridwan Kamil. […]
The Power of Surah Al-Fath
Ditulis oleh: Lisa Kustina Ada kalanya kenyataan hidup tidak seperti yang diharapkan Ada kalanya keinginan tidak sesuai dengan kenyataannya Ada kalanya ketika kita membutuhkan uluran tangan yang ada dorongan dari orang – orang semakin kencang Ada kalanya mimpi – mimpI harus kita relakan Hal ini tentunya membuat hati menjadi sesak Air mata mengalir […]
KEBERPIHAKAN
Ditulis oleh: HGY Dunia hanya panggung sandiwara. Skenario yang dibuat sang penguasa dunia tinggal dimainkan dengan sempurna sesuai alur cerita tanpa banyak keluhan. Namun ternyata hidup tidak sesederhana seperti di drama korea. Netralitas tidak berlaku didunia fana ini. Life is a matter of choice, pilihan kita untuk mengambil jalan yang mana. Bukan tanpa alasan setiap […]
Fear dan Hope
Ditulis oleh: Lisa kustina Mungkin orang lebih takut gagal dibandingkan berhasil Ketika akan melangkah, ketakutan akan muncul Tapi disatu sisi ada harapan, tujuan akan tercapai Memulai dan memutuskan memang tidaklah mudah Begitu juga tentang Tindakan Allah SWT mengingatkan Tindakan buruk akan mendapatkan balasan Begitu juga Tindakan baik juga akan mendapatkan balasan. Neraka […]

